16 May 2007

Mengintip Blog FPI

TADI saya menyempatkan diri keluyuran ke situsnya FPI alias Front Pembela Islam, sebuah kelompok yang pasti kita semua sudah tahu sepak dan terjangnya yang suka bikin gregetan itu. Tapi tahan dulu perasaan gregetan anda, karena ada hal-hal yang ternyata menarik buat disimak dari situs itu.

Pertama, situs FPI mengambil rupa blog, berbasis blogspot. Artinya situsnya itu situs, maaf, gratisan. Saya lantas berpikir, kalau betul FPI selama ini “ada yang mendanai”—begitulah gosip yang beredar--kenapa kok situsnya murah meriah begitu? Ini sebuah teknik pengelabuan saja? Entahlah. Hanya mereka sendiri yang bisa menjawabnya.

Kedua, layaknya sebuah blog, situs FPI didesain untuk bisa “interaktif”. Maka di sana ada shoutbox—yang isinya ternyata “puji-pujian nan merdu” ke alamat FPI--dipasang juga di sana tool Sitemeter, terdaftar pula di Technorati, dan sudah ada yang link ke sana rupanya. Dan oh ya, tool Mybloglog yang sekarang lagi populer juga ikut meramaikan halamannya..

Selain itu, mungkin yang paling bikin surprise, banner AdSense Google juga terpampang di sana. Lha, ini juga memaksa saya mesem. FPI kan katanya “anti Amerika”, tapi kok situsnya “sangat amerika” gitu lho. Kenapa nggak pake software made in Arab saja? Baiklah, saya coba menjawab sendiri keheranan ini. Mungkin sohib-sohib dari FPI akhirnya sadar juga bahwa tidak semua yang “bau bule” itu “haram” hukumnya. Ada juga ternyata yang “asyik” dan bisa “dipake” berjuang hehehe.

Jadi yang namanya berjuang “menegakkan syariat Islam” itu caranya tidak cuma ngumpulin massa lantas main sambit dan timpuk kantor orang. Ah, kalau saja jalan ngeblog ini bisa lebih menjadi prioritas mereka ketimbang model rame-rame yang nakutin orang dengan topeng ala ninja dan pedang samurai bikinan Tanah Abang, kita—maksudnya saya—pasti bisa lebih respek pada “perjuangan” mereka, betapa pun jauh dan berbedanya garis perjuangan kami.

23 comments:

Anonymous said...

huahuaaa....

bung Ook, sumpah aku ngakak baca blog fpi itu. nggak habis pikir, kalo ternyata mereka juga doyan ngeblog. nggak tahu apa kalo blog itu produk kafir, sama seperti play boy yang pake kaos atw bantal yang ada logonya playboy aja katanya haram, huuuuu

Anonymous said...

setuju! fpi mending berjuang lewat internet aja daripada buat orang2 pada ketakutan terus. lebih hebat lagi kalo perjuangan intelektual, nulis di koran, nulis buku, ngadain diskusi dan seminar yang bermutu, debat dg mahasiswa dan tokoh politik, nah baru deh TE-O- PE

Anonymous said...

bung, Ook. saya menulis review blog FPI online yang ternyata tidak dibuat oleh anggota FPI melainkan Indonebia alias Radityo Djajoeri. silakan baca deh, saya cantumkan sedikit tulisan anda ini, sekalian izin, he...

ini linknya http://hanyaudin.blogspot.com/2007/05/blog-fpi-online-black-compaign-yang.html

Anonymous said...

FPI? Tak ada ubahnya organisasi ini kayak organisasi preman. Cari uang dengan memanfaatkan kemayoritasan umat Islam di Indonesia. Anti Amerika, tetapi tetap gunakan produk Amerika....apaan? Munafik kalle...FPI...FPI....Front Pembela Islam....namamu cukup menggegerkan negeri ini dengan perilaku kebinatanganmu yang cukup memprihatinkan

Anonymous said...

Para FPI Otak dungu/udang coba kunjungi website ini.
http://www.indonesia.faithfreedom.com/

FPI itu otanya berisi taik semua.

Anonymous said...

FPI dibenci oleh PARA HOMO ha ha ha. Dan saya tidak benci FPI.

Anonymous said...

Saya menyukai FPI saat beraksi, sebagaimana aksi Nasoro biadab saat membantai paman saya tercinta

:(

Bagus^_^ said...

FPI....Front Perusak Islam

Front Pembantai Islam

Front Perusuh Islam

Unknown said...
This comment has been removed by the author.
Unknown said...

FPI MENDINGAN DIBUBARIN AJA KALAU UDAH KEPEPET DATENGIN SI YAPTO YAPTO SAMA AJA PREMAN JUGA.TERNYATA HABIEB RIZIQ PECUNDANG JUGA.HAHAHAHAHAHAH NORAK
]

Unknown said...

FPI+FRONT PEMBELA IBLIS KARENA SIFATNYA SEMUA SEPERTI IBLIS ISLAM TIDAK ANARKIS BUNG

Anonymous said...

Asww..

Kalo say tanya Anda tentang hukum Islam, pasti Anda tidak mengerti, kenapa?? karena Anda di sini semua tidak ngerti apa itu islam..

Saya justru simpatisan FPI!! apakah jika anda melihat tempat judi ataupun tempat yang "kau tahu apa" mau dibiarin..

lalu saya tanya, muslim itu apa?? jika anda seorang muslim, maaf, saya katakan anda ga punya ilmu.. yang dicari cuma kesalahan aja, tapi kebaikannya ga.

saya yakin, ketika masa perang besar akhir zaman nanti, yang akan mendapat syahid adalah orang-orang dari FPI bukan seperti kaliaN!! ketika FPI berjuang membela agama Allah dan berlomba-lomba mencari syahid. anda justru malah berlomba-lomba pergi ke tempat aman. dasar gila!! atau kalian ga tau apa itu syahid?? pantesan, mana ngerti dah urusan kaya gini.

Anonymous said...

buat yang pengikut setia FPI,
sekedar sharing wawasan, kalau ada benernya monggo diterima, kalau ndak ya..silakan terserah monggo kerso.
Mas,kang semua... yang namanya islam itu artinya SELAMAT, orang mau selamat harus BENAR, Allah Tuhan yang maha besar, itu hanya mau yang benar, pertanyaannya BENAR MENURUT SIAPA ? yang jelas Benar menurut Tuhan Allahu Akbar juga benar menurut siapa saja.artinya kebenaran itu tidak memihak, kebenaran universal.kalau si A merasa benar harusnya si C si d dst juga pasti akan menganggap benar, itulah hukum Tuhan.kalau ada hukum yang merasa dirinya paling benar, justru itu bukan hukum Tuhan itu hanya Ego yang merasa dirinya paling benar !
saya ambil contoh: matahari terbit dari timur. pasti semua setuju karena memang itu benar. itulah hukum Tuhan. Tuhan Allahu Akbar tak pernah mencla-mencle mas, sekali suatu hukum ada berlaku selamanya.tidak hari ini begini besok begitu, itu bukan Tuhan itu Ego manusia.
nah menyangkut FPI kalau saudara2 kita di FPI bisa lebih menggunakan fikir, akal, dan rasa saya kira perjuangan mereka akan lebih harmonis, bukan kah Alquran sering sekali tertulis.. Afala Tafakkarun, afala ta'kilun, afala yas'urun...ini artinya kita tidak hanya mengandalkan akal saja tapi juga rasa.
demikian sedikit mungkin bisa menambah ilmu kita bersama
amiin

Penyidik said...

Agar diketahui oleh seluruhnya bahwa nyatanya setiap media apalagi TV melakukan BLACK CAMPAIGN.
Coba pakai nalar kalau ga mau dibilang orang bloon. Termasuk pembuat blog ini juga melakukan BLACK CAMPAIGN. Begitu juga stasiun TV jelas-jelas didanai untuk melakukan black campaign. Mereka dikasih uang untuk melakukan propaganda, bukan memberi informasi. Sudah jelas yang ada yang bawa pistol, sudah jelas ada provokasi, kenapa media tidak investigasi hal ini. Namanya 'kan black campaign.
Tapi sadar ga, sebuah aliansi dalam beberapa waktu dekat ini akan men-SOMASI setiap media yang melakukan black campaign, tidak berimbang, yang menyebar fitnah.

independent girl said...

sUMPAHHH...ad yah kaum MUNAFIK ky mereka.. mr. ook aku tuh gak ngerti kenapa mereka menghalalkan segala cara dengan menyebut nama ALLOH SWT, aku islam tapi menurutku tuhanku tak ingin Namanya disebutkan untuk menDholimi umat manusia apapun itu agamanya...miris terdengar tapi maaf aku tak akan mengaku islam yang mereka anut islam ku indah dan penuh kedamaian...

Anonymous said...

To independent Girl dan muslim lainnya yang ngejek2 FPI dan nyaci2FPI....
saya penasaran apa anda islam sebenarnya islam? atau ISLAM di KTP?
Saya bukan anggota FPI...tapi saya miris aja liat pada loe2 pade yang nyaci FPI...
Kalau loe memang islam dan anda baca Al-Quran dan Al-Hadits anda pasti tau siapa yang benar...apa yang mereka perjuangan...mereka pakai cara kekerasan karna hukum di Indonesia tidak berjalan...

Saya juga tidak setuju dengan cara kekerasan karna islam itu cinta damai....

Buat yang takut pada FPI....
Santai aja man....
Kalo loe nggak salah...loe pasti nggak merasa takut....
Kecuali kalau loe bandar judi?
Jual Miras? Jual Ekstasi?
Agen Pelacur? Suka FreeSex?
Loe berhak aja takut....cuman itu yang loe2 bisa untuk ngidupin diri kalian kan? Takut pendapatan kalian terancam..takut kalian tidak bebas bersex ria di diskotik?

Sekarang aq mo tanya kepada temen2 Islam2 yang ngumpat2in FPI
Apa yang telah anda2 sekalian lakukan untuk agama anda?
Mungkin cara mereka terlalu keras untuk menegakkan dan menjaga akidah mereka...tapi mereka telah berbuat...itu aja intinya dari saya...
Dan FPI tidak menganggu agama2 lain..mereka ingin hidup berdampingan..saling menghormati..itu aja

Anonymous said...

Intinya gini Mas..

Yang suka akan kemaksiatan dan kesesatan, pastinya akan membenci FPI.

Anonymous said...

Brother & sister in FPI and for those supporting FPI and their act of violence:

If an iron called him self iron but act as water, then, do you call iron as iron or water?

If your religion mean peace but you act like no peace and/or bring no peace, then, what should we call you?

...brave your heart to know that peace is not violence and never is...

...brave your heart to accept the fact that God's justice surely come upon you for your goodness and un-goodness...

...do you get self satisfaction or really satisfying your God by hurting other?...

Anonymous said...

Assalamu 'alaikum wr. wb.

Tadi baru lht di tv ttg sidang dengan terdakwa Habib Rizieq. Sebagai (setidaknya di KTP saya masih tercantum) salah saorang umat muslim, saya merasa malu dan meminta maaf atas kekasaran saudara seumat saya (entah saya akan menganggap mereka lg sebagai saudara) yang melakukan pemukulan dan penjambakan rambut seorang PEREMPUAN yg dituding berteriak "teroris" pada waktu persidangan. Ternyata kini sudah semakin jelas, seperti apa FPI itu. Apakah awktu jaman Rasulullah rasul kita pernah berbuat KASAR seperti itu?

Walaupun si penjambak itu mungkin tidak terima dikatai sebagai seorang TERORIS, tapi nyatanya memang seperti seorang teroris, upss maaf, teroris justru lebih pintar dan pandai membaca situasi tidak seperti yg terjadi td. Yg mau saya diskusikan, di FPI itu diajarin apa sih? Diajarin seluk beluk Isalm? Saya yakin itu pasti! Tp kok dalam bertindak tidak pikir2 dulu ya?! Makin jelas lah orang2 akan beranggapan bahwa Islam itu agama yg kasar.

Balik ke kejadian2 yg lalu, saat di bulan Ramadhan misalnya. Memang jelas dan saya setuju bahwa tmpat2 hiburan malam harus diberantas. Tp kok, sekali lg, main hakim sendiri? Knp tidak dibicarakan bersama2 dengan pihak terkait? Karena terlalu lama menunggu tindakan dari polisi? Gmn nih pemimpin FPI-nya? Dengan menyandang gelar "Habib", jelas Habib Rizieq bukan lah seorang Habib, MALAH MUNGKIN HANYA SEORANG TABIB.

Kembali ke persidangan td. Apakah si penjambak tidak berpikir knp yg dijambaknya sebelumnya berteriak teroris? Knp tidak berpikir positif, ohh...mungkin aja perempuan ini saudaranya menjadi korban saat insiden Monas lalu. Knp tdk berpikir sepert itu? Saya yakin perempuan itu berteriak karena emosi sesaat. Tp yg saya sesalkan adalah knp justru dijambak dan dipukuli? Karena si penjambak itu emosi sesaat jg? Pasti iya! Makanya terlihat jelas bahwa sebagian besar anggota dan simpatisan FPI adalah orang2 yang bodoh secara mental dan agama. Coba anda cari, apakah ada anggota FPI yg sering begadang mlm2 main kartu, merokok di tempat umum, MEMBUANG SAMPAH SEMBARANGAN, berbicara tidak sopan, menggangu perempuan yang sedang jalan di dekatnya, datang ke GLODOK mencari video XXX? PASTI ADA! Karena itu saya ingin memberitahu kepada semua masyarakat bahwa, MAAF, UMAT MUSLIM ITU BUKAN LAH SAUDARA SAYA YANG SEORANG MUSLIM JG. MEREKA HANYALAH "FRONT PENGHANCUR ISLAM". Jd, tolong jangan menggap bahwa agama yang saya anut ini adalah agama yang kasar.

Untuk umat muslim lainnya, maafkan saya karena saya berbicara seperti ini. Tapi toh saya tidak menjambak2 perempuan. Saya kadang tertawa sendiri memikirkan ini,berani bgt sama perempuan,jgn2 dia lahirnya dari laki2. Walaupun begitu, saya akan sangat senang jika ada beberapa (atau malahan semuanya, termasuk tabib, eh, maaf, Habib gadungan, eh, maaf lg. saya sudah kehbsan kata2 soalnya) yg tersentuh dan sadar bahwa apa yg mereka jalani selama ini tidak lah semuanya benar, termasuk dibenarkan oleh agama Islam.

Untuk yg punya blog, makasih ya blh numpang2 komentar di sini.

Wassalamu 'alaikum wr. wb.

ALLAHU AKBAR!

Anonymous said...

Saya menyukai FPI saat beraksi, sebagaimana aksi Nasoro biadab saat membantai paman saya tercinta


AMIN...SAYA SENENG PAMAN LO DILINGGIS MA FPI...AKHIRNA PREMAN KAMPUNG TATTO CACING MATI JUGA!!!!GMN KUBURANYA UDAH AMBLEZ BLUM???JNGN2 MALAH NDAK BS DIKUBUR2....

HIDUP HABIB RIZIEQ.....

agusuber.. said...

ikut brpendapat.
al-quran itu peringatan dan ancaman.
Tuhan tau ada manusia yang mudah tersentuh hatinya dan ada juga yang gableg keras kepala.kerusakan di muka bumi itu bukan hanya perang saja,seks bebas,triping narkoba dn segudang kerusakan.sedangkan untuk menghancurkan batu ada dua cara lemah lembut pakai air atau dihampelas tpi lama keburu generasi kita ikut2 membatu hatinya, cara kedua pake martil alias palu. mending kiya bg2 tugas. ada yg turun kejalan, ada yg lewat media masa dn seterusnya...

agusuber.. said...

sy sih setuju dgn sikap yg di ambil fpi...karena kita belum seberani mereka...padahal kehancuran dr ulah kerja yahudi semakin menyelimuti umat manusia..cobalah lihat kitab talmud yang mengegerkan dunia. itu adalah kitab paling biadab biadab tp dijadikan kertas kerja sbg protocol yahudi internasional. mereka menganggap kita manusia sebagai binatang,mereka tau kecenderungan manusia pd kejahatan makanya mereka memanfaatkannya dgn segala cara lewat politik,budaya,ekonomi,pndidikan dan lain2 agar manusia menjadi rakus cinta dunia.hallywood adalah salah satu markas mereka untuk mencuci otak pemuda2 di dunia sampai ke anak2 kita.mereka mempersiapkannya selama 300 thun. sedangkan talmud adalah kitab yang dibuat oley rahib2 mereka. lihatlah betapa keras kepalanya mereka dan betapa berbahayanya mereka. teroris yang sesungguhnya..ayo pada melek dong...

Anonymous said...

Bagaimana kerja FPI tidak dicemooh? Soal miras dab narkoba cuman warung2 dangdut pinggir kota yang diembatin. Berani gak nyerbu hotel2 Jl. P. Jayakarta yg sdh diketahui umum jadi sarang narkoba? Masak Yang Maha Berani Lagi Galak Namun Penjaga Kebenaran Riziek gak tau sih? hehehe...pis.. sekedar beropini

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...